Menindaklanjuti Surat Undangan Nomor : B0516/D.PHA.4/TK.02.02/9/202 Deputi Bidang Pemenuhan Hak Anak, sehubungan dengan menindaklanjuti hasil pengisian draft final BPPFK Standarisasi Ruang Bermain Ramah Anak ( RBRA ) secara mandiri oleh Pemda Kota Denpasar, Kabupaten Gianyar dan Kabupaten Bulelng Provinsi Bali yang telah dilaksanakan pada tanggal 19-23 September 2022.
Sekretaris Dinas Perkimta Bapak Ir. Nyoman Suarjana Menghadiri secara daring Pembahasan Hasil Evaluasi Draft Final BPPFK Standarisasi RBRA yang dilaksanakan hari ini Selasa, 27 September 2022.
Pembahasan Evaluasi Draft Final BPPFK dihadiri oleh Kepala Bappeda, Kepala Dinsos Pemberdayaan dan Perlindungan Anak, Kepala Dinas PUPR Perumahan dan Kawasan Permukiman Provinsi Bali, Dihadiri oleh bebrapa Dinas Terkait, Asosiasi Perusahaan Sahabat Anak Indonesia, Forum Anak, Lurah dan Pengurus RW Kota Denpasar, Kabupaten Ginyar dan Dinas Terakit, Forum Anak, Lurah dan Pengurus RW Kabupaten Buleleng.