(0362) 21843
disperkimta@bulelengkab.go.id
Dinas Perumahan, Kawasan Permukiman dan Pertanahan

FOKUS GRUOP DISCUSSION (FGD) MANFAAT ECO ENZYME

Admin disperkimta | 01 Juli 2020 | 281 kali

Pada hari, Rabu 1 Juli 2020 Sekretaris Dinas Perumahan, Kawasan Permukiman dan Pertanahan Kabupaten Buleleng menhadiri Focus Group Discussion (FGD) di Dinas Lingkungan Hidup Kabupaten Buleleng mengupas keefektifan dan manfaat Eco Enzym bagi kehidupan. Yang dihadiri OPD terkait, Rektor Universitas Panji Sakti, Perwakilan dari Undiksa, Loka POM, Narasumber Eco Enzym dan Komunitas Eco Enzym Nusantara, dan Buleleng dan komunitas E-Darling.
Dengan tujuan untuk mengenal manfaat Eco Enzym, cara pembuatan dan aplikasi Eco Enzym untuk meringankan beban bumi serta legalitas produk Eco Enzym untuk masyarakat.